Ujian semester gasal tahun ajaran 2020/2021 dilaksanakan mulai tanggal 7 Desember 2020 dan dilaksanakan secara daring. Bagi dosen dan mahasiswa diharapkan dapat menyesuaikan diri dalam pelaksanaan kegiatan ini dengan memanfaatkan fasilitas di Teams ataupun Kulon2.